Pages

Subscribe:
Ayo Membaca Bersama Kami di Perpustakaan Ceria Desa Jleper Kecamatan Mijen Kabupaten Demak
Selamat Datang Dewan Juri Lomba Perpustakaan Desa Tingkat Provinsi Jawa Tengah

Jumat, 04 Maret 2011

Profil Perpustakaan Ceria Jleper

Perpustakaan Ceria berdiri sejak 11 Maret 2010 dan diresmikan oleh Bpk Taftazaini (Bupati Demak) pada 21 Pebruari 2011.  Gedung yang digunakan bertempat di desa Jleper, Kecamatan Mijen, Kabupaten Demak, Jawa Tengah. Berukut hal-hal yang berkaitan dengan Perpustakaan Ceria Jleper:
1. Latar belakang pendirian Perpustakaan Ceria
2. Tujuan pendirian
3. Fasilitas-fasilitas yang disediakan
4. Kegiatan-kegiatan
5. Rencana Pengembangan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar